Edy Indra Serukan Milenial dan Gen-Z Dukung HermanTini
KPK Usut Green House SYL
IWO
Ketum PP IWO: Berorganisasi Kedepankan Kebersamaan, Jadikan Ladang Ibadah
Marwahrakyat.com, Jakarta – Menyikapi semakin dinamisnya roda organisasi dan semakin kompleksnya persoalan yang mendera Ikatan Wartawan Online (IWO), Ketua Umum IWO Jodhi Yudono mengimbau para Pengurus Daerah (PD) lebih mengedepankan semangat kebersamaan dalam menyelesaikan perbedaan dan dinamika organisasi.
"Terpenting adalah kita harus saling menjaga, saling menguatkan, saling support. Kedepankan kasih sayang, jangan anggap yang lain sebagai musuh," kata Jodhi dalam pertemuan dengan Pengurus Daerah IWO Serdang Bedagai, Sumatera Utara, di kawasan Bulungan, Jakarta Selatan, Kamis (19/11/2020).
Jodhi yang membangun karir kewartawan di Harian kemudian Kompas.com menegaskan; perbedaan diantara pengurus dan anggota IWO merupakan hal biasa. Namun ia meminta perbedaan tersebut tidak membuat Pengurus Daerah lupa spirit perjuangan pendirian IWO.
"Spirit kita adalah untuk membangun peradaban dan kemanusiaan. Dalam kaitan ini jangan sampai perbedaan-perbedaan yang ada membuat kita lupa dengan spirit kita," imbuh Jodhi yang didampingi Sekjen PP IWO Dwi Christianto.
Lebih lanjut Jodi mengingatkan wartawan adalah sebuah profesi yang juga tidak bisa melepaskan diri dari tugas-tugas sebagai bagian dari masyarakat. "Di dalam diri kita juga melekat tugas-tugas kemanusiaan. Inilah yang juga menjadi misi IWO. Karenanya, IWO misalnya, harus peduli dan turun membantu korban bencana, advokasi masyarakat dan lain-lain. “Saya mengajak, mari kita jadikan IWO sebagai ladang ibadah, ladang amal," kata Jodi. Untuk itu ia menekankan pentingnya Pengurus Daerah untuk segera menyelesaikan persoalan kepengurusan sehingga bisa fokus melaksanakan agenda-agenda kemanusiaan yang menjadi spirit IWO.
*CP: Hotline PP IWO 08119911920*
Berita Lainnya
Puncak Hut Riau Ke- 65, Syekh Abdurrahman Ya’qub Di Anugrahi Tokoh Dan Pejuang Riau Tahun 2022
Pemerintah Kelurahan Sungai Perak Gelar Upacara HUT RI ke 79
Turnamen Domino Merdeka Cup di Kemuning Resmi Dibuka
Pengalihan PI 10% WK Rokan Disetujui Menteri ESDM, Markarius Anwar Apresiasi Kinerja Manajemen Riau Petroleum
Tukar Pikiran serta Perluas wawasan OPPM (Organisasi Pelajar Pondok Modern) Pondok Modern Al-Imtinan Putri Ke pondok Modern Darussalam Gontor Putri kampus 7
Kepala Desa Tanah Merah Sambut Baik Mahasiswa KKN Unisi
Kesbangpol Riau Silaturahmi dengan PSMTI dan Tokoh Masyarakat Inhil
Bupati Inhil HM Wardan Buka Bazar UMKM Dan Festival Kuliner Kerjasama Dinas Koperasi dan Unisi
AHMAD EPENDI : Selamat Jalan Pak Sandy,Selamat Datang Pak Ricky
Buka Mubes FKWI Inhil Tahun 2022, Bupati HM WARDAN Harapkan Sinergitas Bangun Inhil Lebih Baik
Bersama Gurbenur Syamsuar, Bupati Rohil Panen Raya Padi Nusantara 1 Juta Hektar di Rimba Melintang
Kepala Desa Sei Intan Hadiri Khatmil dan Wisuda Tahfidz Nurul Quran