Dua dari Lima Komplotan Rampok Bersajam dan Pistol Tertangkap!
Herman Dilantik Jabat Pj Bupati Inhil, Ini Pesan Tegas Gubri Edy
Info Lengkap, Pendafaran Lomba Baca Kitab Kuning Fraksi PKS DPRD Riau Edisi Ketujuh 2023

Info Lengkap, Pendafaran Lomba Baca Kitab Kuning Fraksi PKS DPRD Riau Edisi Ketujuh 2023
Pekanbaru, Marwahrakyat.com - Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (F-PKS) DPRD Provinsi Riau menggelar Lomba Baca Kitab Kuning (LBKK) antar pondok pesantren se-Riau Edisi Ketujuh 2023. Kompetisi ini dihelat untuk memeriahkan Hari Santri Nasional (HSN), serta untuk menjaga Aqidah Ahlussunah Wal Jamaah.
Adapun informasi lengkap Lomba Baca Kitab Kuning F-PKS DPRD Provinsi Riau sebagai berikut:
Kitab kuning yang dilombakan: Fathul Mu’in karya Ahmad Zainuddin Alfannani.
PERSYARATAN PESERTA
1. Warga Negara Indonesia, berdomisili di Indonesia.
2. Putera dan puteri.
3. Usia 17 – 25 tahun.
4. Mendapat rekomendasi dari pimpinan pondok pesantren yang bersangkutan.
5. Pendidikan minimal Aliyah dan/atau yang sederajat.
6. Belum pernah menjadi Juara 1 LBKK FPKS DPR RI tingkat provinsi.
Catatan: setiap orang hanya boleh mendaftar dan mengikuti babak penyisihan pada 1 (satu) lokasi.
AGENDA PELAKSANAAN
Babak Penyisihan: di masing-masing Fraksi PKS Kabupaten/Kota se-Provinsi Riau, 20-30 November 2023.
Pelaksanaan: di Tingkat Provinsi pada 2 Desember 2023.
Babak Final Tingkat Nasional: 5 Desember 2023.
Link Pendaftaran:
bit.ly/RegistrasiLBKK2023FPKS atau klik link di bio
HADIAH
Tingkat Nasional
Juara 1: Umrah Senilai Rp35.000.000
Juara 2: Rp30.000.000
Juara 3: Rp25.000.000
Harapan 1: Rp20.000.000
Harapan 2: Rp15.000.000
Harapan 3: Rp10.000.000
Tingkat Provinsi
Juara 1 : Rp. 4.000.000
Juara 2 : Rp. 3.000.000
Juara 3 : Rp. 2.000.000
Tingkat Ko/Kab
Juara 1 : Rp. 3.000.000
Juara 2 : Rp. 2.000.000
Juara 3 : Rp. 1.000.000
Narahubung:
0853 6394 6045 (Idral)
0852 7196 1919 (Desnedi)
Ketua Fraksi PKS DPRD Riau H. Markarius Anwar, ST, M.Arch mengajak Masyarakat yang memiliki kemampuan membaca kitab kuning untuk ikut dalam lomba tersebut.
“Kitab Kuning adalah khazanah keilmuan yang ada di pesantren, yang merupakan ciri khas pendidikan Indonesia yang harus dilestarikan. Salah satu upaya Fraksi PKS adalah dengan menggelar secara rutin Lomba Baca Kitab Kuning. Sehingga nilai-nilai dan risalah yang dibawa oleh para santri, ulama tetap terjaga dengan baik,” pungkas Calon Anggota DPR RI Dapil Riau 1 tersebut.
Berita Lainnya
Ikatan Mahasiswa Mandah (IMAM) Gelar Turnamen Futsal IMAM Cup II 2022
Jaga Protkes, Letkol Imir Faishal dan YVB Berbagi Kebahagiaan Akhir Tahun Bersama Yatim Piatu
Tepat Waktu, TMMD Imbangan 0314/Inhil Diperkirakan Selesai Sesuai Perencanaan
PENTINGNYA UNIVERSAL HEALTH COVERAGE (UHC) BAGI PERLINDUNGAN RESIKO PEMBIAYAAN KESEHATAN MASYARAKAT
Disiplin Pedomani Prokes Covid 19, Baksos HUT Polairud Maksimal Layani MasyarakatDesa Concong
Truk Roda 20 Masuk Jalan Lintas Pekanbaru - Perawang via PT. SIR, Markarius Anwar Minta Pemprov Pasang Portal
Wali Band Akan Meriahkan Malam Puncak Hari Jadi Pekanbaru
Muscab PKS Inhil Tekankan Pembinaan Kader, Hasil Mengikuti Ikhtiar
Disiplin Pedomani Prokes Covid 19, Baksos HUT Polairud Maksimal Layani MasyarakatDesa Concong
PWI Award Anugerahkan YVB Marlis Syarif Penghargaan Penggiat Sosial Bidang Kemanusiaan
Kaban Kesbangpol Inhil Hadiri Rakor dan Bimtek FKDM Se Riau
MA Tolak PK Moeldoko, Agung Nugroho: Tidak Ada Lagi yang Bisa Memainkan Issue Kepemimpinan di Demokrat